Selasa, 15 Mei 2012

Lempung (Kaolin)


Lokasi : Wonomulyo, Polewali (Polman), Karossa ,  Simboro, Saletto, Taludu, Botteng, Bambu (Mamuju), Banggae (Majene), Pasangkayu (Matra).

Luas : 38.595.000 Ha (Wonomulyo); 3.690.000 Ha (Polewali); Karossa, Simboro, Banggae belum ada data; 190 Ha (Pasangkayu).

Potensi Sumber Daya : 1.570.937 Ton

Genesa :  Berupa endapan Aluvium, hasil sedimentsi mekanis, diperkirakan berasal dari hasil pelapukan batuan gunungapi, karena banyak mengandung
kuarsa. Sedangkan Kaolin umumnya terbentuk sebagai hasil ubahan/alterasi
dari batuan yang banyak mengandung feldspar.

Sumber data : Pemetaan Bahan Galian Gol.C oleh PT.Adco Murino, 1992, Pendataan Bahan Galian Non Logam Oleh Dinas ESDM Prov. SulBar,2009 & InventarisasiI dan Evaluasi Mineral Non Logam di daerah Kabupaten Majene, dan Mamuju Prov. Sulbar, Oleh : Ratih Sukmawardany, Adrian Z., Nazly Bahar   (Subdit non logam), 2005.